-->

Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader

Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader. Kali ini saya akan berbagi bagaimana cara melakukan flash pada ponsel samsung C3520 mengunakan sebuah software flash tool yang bernama Flash loader. Flash Loader 7.5.4 CSC v0.2_Citrus_Lite ini sangat mudah digunakan dan file ini juga tidak perlu di install pada komputer atau laptop yang anda gunakan saat ini, karena file ini sifatnya portable, jadi anda dapat menjalankan Flash Loader ini tanpa harus menginstallnya.

Sebelum kita melanjut ke proses flashing Samsung C3520, ada baiknya kita mengetahui apa itu Flash Loader ? Flash Loader 7.5.4 CSC v0.2_Citrus_Lite adalah salah satu software flash yang bisa anda gunakan untuk melakukan flash, upgrade system dan melakukan Upgrade software pada ponsel kita ke versi terbaru. Langsung saja kita menuju ke proses flashingnya, tapi sebelum ke tahap flash silakan anda Download terlebih dahulu firmware dan software pendukung dibawah ini.

Bahan Yang Dibutuhkan Untuk Flash Samsung C3520

Tutorial Cara Flash Samsung C3520 Via Flash loader 7.5.4 CSC v0.2 Citrus Lite

  1. Yang pertama adalah Download terlebih dahulu firmware dan software pendukung diatas dan lakukan Ekstrak pada file yang anda Download tadi di Komputer atau Laptop yang anda gunakan saat ini.
  2. Selanjutnya silakan anda instal Driver Samsung for Mobile Phone
  3. Lalu silakan anda buka folder Flash Loader 7.5.4 CSC v0.2 Citrus Lite hasil ekstrak sebelumnya tadi dan buka atau jalankan bfloader yang berada pada folder tersebut.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  4. Kemudian silakan anda klik Set Model pada aplikasi bfloadernya.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  5. Jika anda sudah klik SET MODEL kemudian anda pilih C3520_Citrus_Setting_v00.mdl lalu klik Open.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  6. Apabila anda sudah memilih C3520_Citrus_Setting_v00.mdl, langkah selanjutnya silakan anda klik Main Partition.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  7. Selanjutnya klik browse dan pilih C3520DX.ptt yang berada pada file firmware yang telah anda Download sebelumnya lalu klik Open dan Klik Ok.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  8. Klik CSC.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  9. lalu klik browse dan cari C3520DX.ptt yang berada pada file firmware yang sudah anda Download tadi selanjutnya Open dan Klik Ok.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  10. Untuk memulai proses flashing silakan anda klik START, selanjutnya silakan anda tekan dan tahan tombot Boot Angka 1 dan 2 lalu masukan baterai ponsel.
  11. Kemudian sambungkan ponsel Samsung C3520 ke Komputer atau Laptop menggunakan Kabel Usb untuk memulai proses flashing menggunakan aplikasi Flash Loder.
    Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader
  12. Secara otomatis flash akan berjalan dengan sendirinya. Tunggu sampai proses flashingnya selesai dan jika telah selesai maka Download Status akan berwarna hijau.
  13. Proses flash Samsung C3520 via Flash Loder selesai.
Sekianlah artikel mengenai Tutorial Cara Flashing Samsung C3520 Via Flash Loader, semoga artikel kali ini bermanfaat dan berguna untuk kita semua, terutama untuk anda ponselnya yang mengalami permasalahan software seperti Bootloop, selamat mencoba dan semoga berhasil.

Beli Sekarang :

Chat WhatsApp

Komentar (0)